Hai....Sobat pelajar semuanya. Mungkin ada yang mau belajar fisika bareng sama saya ?...hehe. Kalau semuanya sih pasti ga bisa ya, kecuali murid-murid saya di SMPN 5 Kuaro. Tapi saya rasa tidak ada masalah kalau mau belajar, yang penting ada niat, konsentrasi, ulet, sungguh-sungguh, dan tidak kalah pentingnya harus punya media untuk belajar. Belajar bukan harus selalu di sekolah atau di kelas, tidak juga harus selalu melalui buku, banyak fasilitas tempat belajar agar kita tidak bosan dengan suasana belajar yang monoton.
Yang saya maksud di sini adalah belajar berbasis web atau dengan kata lain belajar melalui internet, karena perpustakaan terbesar adalah internet. Dengan beberapa hal tadi insya allah sobat pelajar akan berhasil dan sukses untuk meraih cita-cita yang diinginkan.
Saya mau kasih link untuk tempat belajar fisika, walaupun ini cuma rumus-rumus fisika nya saja. Mau belajar fisika tanfa rumus ? wahh,,,agak kesulitan pastinya. Dari pada saya panjang lebar menjelaskannya, jadi ga belajar-belajar donk. Nah buat sobat pelajar yang mau mengetahui rumus-rumus fisika sebagai mana yang saya katakan tadi, silahkan klik disini. Selamat Belajar.
Semoga Bermanfaat.
0 komentar:
Posting Komentar